Gempa
menggema
menyisakan pekak bersanding cemas
menggelegar
membuat retak bersanding sesak
mengguncang
menyisakan puing bersanding anyir
memohon memelas meminta
berlari menghindar berlindung
bingung cemas resah gelisah
melafadz hadirkan Tuhan depan
mata
gema itu
sinyal petaka pertanda duka
gelegar itu
teriakan duka membuat luka
guncangan itu
selaksa tanda sarat makna
adakah terpikir akan pahala
yang hadirkan uji coba
atau setumpuk dosa
yang datangkan petaka
12:39 PM
|
|
This entry was posted on 12:39 PM
You can follow any responses to this entry through
the RSS 2.0 feed.
You can leave a response,
or trackback from your own site.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
2 komentar:
fhafkajfkajfksafsaf
payah nih kalo nggak bisa lagi.....Buli berarti
Post a Comment